5 Manfaat Konsultasi IT untuk Startup Baru yang Ingin Tumbuh

Beberapa startup mengalami kegagalan bukan karena ide bisnisnya yang buruk, melainkan pondasi teknologi yang kurang matang. Hal ini bisa disebabkan oleh beberapa faktor, seperti salah memilih teknologi, arsitektur sistem yang tidak scalable, hingga pengelolaan infrastruktur yang boros. Jika Anda baru saja mendirikan startup, ada cara untuk mencegah ini, yaitu dengan melakukan konsultasi IT. Proses konsultasi IT untuk startup ini sangat membantu menentukan strategi teknologi yang…

Jenjang Karir Data Analyst: Dari Junior hingga Expert

Kini, data analyst merupakan salah satu profesi yang paling diminati dan dicari perusahaan. Mereka berperan krusial karena menyajikan data yang dibutuhkan pihak manajemen. Apakah kamu tertarik ingin menjadi salah satunya? Jika masih seorang data analyst pemula, kamu perlu pahami dahulu jenjang karir data analyst serta beberapa skill yang perlu dikuasai di setiap level. Dengan memahami alur karier ini, kamu bisa merencanakan roadmap belajar secara lebih…

APICTA Awards 2025, Panggung Inovasi Digital Asia Pasifik di Kaohsiung

Di tengah pesatnya perkembangan teknologi digital, Asia Pasifik menjadi salah satu kawasan paling dinamis dalam melahirkan inovasi berbasis AI, data, dan solusi digital berdampak. Salah satu ajang yang menjadi tolok ukur kualitas inovasi tersebut adalah Asia Pacific ICT Alliance (APICTA) Awards. Lebih dari sekadar kompetisi, APICTA berfungsi sebagai panggung validasi global bagi solusi teknologi terbaik di kawasan ini. Pada APICTA Awards 2025 edisi ke-24 yang…

6 Kegunaan Python untuk Data Analyst di Era Modern

Kini, Python menjadi salah satu bahasa favorit banyak data analyst karena sintaksnya sederhana, fleksibel, dan didukung ekosistem library yang sangat kuat. Dengan Python, mereka bisa mengotomatisasi proses manual yang sebelumnya memakan waktu lama. Kira-kira, apa saja kegunaan Python untuk data analyst saat ini? Sebelum menemukannya jawabannya, mari pelajari dahulu pentingnya Python dan kelebihannya dibandingkan alat analisis lain! Mengapa Python Penting untuk Data Analyst? Tak hanya…

Deep Learning vs Machine Learning: Mana yang Lebih Baik?

Kini, artificial intelligence semakin populer dan menghasilkan berbagai inovasi digital. Di balik AI, terdapat dua elemen pembuatnya yang menentukan performanya, yaitu machine learning dan deep learning. Kedua hal ini kerap dianggap sama oleh banyak orang. Padahal, keduanya memiliki pendekatan, kebutuhan, dan kemampuan yang berbeda. Maka dari itu, mari sebaiknya pahami perbedaan deep learning vs machine learning agar bisa menentukan teknologi mana yang paling sesuai dengan…

11 Mindset Programmer yang Harus Dimiliki Para Pemula

Saat belajar coding, kamu tidak hanya belajar menulis baris demi baris kode–tapi juga membangun pola pikir baru. Nah, dengan memiliki mindset programmer, proses belajarmu terasa lebih berat dan membingungkan. Oleh karena itu, kamu perlu membangun mindset ini agar bisa berkembang secara konsisten sebagai programmer. Mengapa Mindset Programmer Itu Penting? Sayangnya, tidak semua pemula mengerti bahwa mereka harus memiliki mindset programmer sebagai pondasi. Padahal, mindset ini…

5 Perbedaan IDE dan Text Editor yang Wajib Dipahami Pemula

Saat belajar pemrograman, kamu juga harus praktik meng-input kode ketika membuat project pribadi.  Biasanya, profesional akan merekomendasikan untuk menggunakan IDE atau text editor sebagai tools yang mempermudah penulisan kode ini. Meskipun fungsinya sama, sebenarnya ada perbedaan mendasar yang membedakan IDE dan text editor ini. Maka dari itu, yuk simak pengertian, perbedaan, dan waktu penggunaannya yang tepat agar kamu tidak keliru memilih tools yang kurang tepat!…

Cara Menggunakan Find and Replace di Excel dengan Mudah

Apakah kamu masih mencari atau mengganti data satu per satu secara manual? Tentu, prosesnya akan memakan waktu lama dan rawan kesalahan. Maka dari itu, kamu perlu menggunakan fitur Find and Replace sebagai solusi praktis untuk mempercepat pekerjaan–terutama jika kamu sering bekerja dengan data dalam jumlah besar. Sebelum mengetahui cara menggunakan Find and Replace di Excel, mari pelajari dahulu manfaat fitur dan cara mengaksesnya. Manfaat Fitur…

4 Alasan Pentingnya Belajar Coding di Era Digital Modern

Hampir semua industri—mulai dari bisnis, keuangan, kreatif, hingga teknologi—bergantung pada sistem digital yang dibangun dengan coding. Tidak hanya programmer, tetapi marketer, data analysis, hingga pemilik bisnis pun dituntut memahami cara kerja teknologi. Inilah salah satu alasan pentingnya belajar coding sebagai strategi untuk menguasai dunia digital dan membuka peluang karier yang lebih luas. Mengapa Coding Itu Penting? Coding adalah cara “berkomunikasi” dengan komputer agar ia menjalankan…

Cara Mengatur Format Cell di Excel beserta Contohnya

Pernah mendapati kesulitan berupa laporan yang terlihat berantakan karena format bawaan Excel? Laporan yang berantakan mempersulitmu untuk membaca dan menganalisisnya. Untuk itu, kamu perlu menggunakan fitur format cell di Excel untuk mengatur tampilan data dalam worksheet-mu. Dengan fitur ini, kamu bisa menyesuaikan angka, teks, tanggal, warna, hingga tampilan cell di dalamnya. Sebelum menggunakannya, mari pelajari dahulu jenis-jenis format cell di Excel yang bisa kamu gunakan!…