Python menjadi salah satu bahasa yang banyak dipilih oleh pemula. Dengan Python, kamu atau tim dapat membaca data, membersihkan dataset, hingga membangun visualisasi yang membantu pengambilan keputusan. Sebelum menggunakannya secara nyata, mari pahami dahulu fungsi, tools, hingga contoh penggunaan Python untuk data analysis. Yuk, kita bahas satu per satu! Fungsi Python dalam Dunia Data Analysis Dalam data analysis, Python menawarkan berbagai fungsi, seperti dukungan library…